Categories: Sport

Meme Unik Sambut Kedatangan Michael Essien di Persib

KalbarOnline, Nasional – Mantan bintang Chelsea, Michael Essien baru saja membuat geger publik sepakbola Indonesia. Pemain berusia 34 tahun memutuskan untuk menerima pinangan dari Persib Bandung.

Essien pun akan mengenakan kostum Maung Bandung di kompetisi Liga 1 yang akan digelar pada April yang akan datang. Essien yang mendapatkan kontrak dengan durasi satu musim akan memakai nomor punggung 5 di Persib, nomor yang sama dengan saat masih di Chelsea.

Kedatangan Essien ini rupanya tidak hanya membuat geger publik sepakbola. Namun, juga menghebohkan netizen di Indonesia secara umum. Hasilnya, munculnya beragam meme-meme kocak seputar pilihan Essien bergabung dengan Persib.

Dari beberapa meme hasil penelusuran, ada beberapa yang unik. Di antaranya melibatkan ilustrasi ojek online hingga angkutan umum. Selain itu, nama Atep, kapten Persib Bandung juga ikut terseret. Berikut meme-meme unik tersebut.

Meme Essien Yang Memilih Persib Bandung (Foto: Ist)
Meme Essien Go – Jek (Foto: Ist)
Meme Essien Impikan Persib Sejak Kecil (Foto: MD Group)

Nah, jika bermain dengan Atep adalah impian Essien sejak kecil, kira-kara kapan Atep akan melakukan wawancara eksklusif dengan Essien di chanel Atep TV miliknya? Hal tersebut patut untuk dinantikan tentunya. (Bola.net/Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

4 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

5 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

5 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

5 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

5 hours ago