Categories: Sekadau

Ngabuburit Ala Anak Muda Desa Sungai Ayak

Menunggu Berbuka Puasa Dengan Memancing

KalbarOnline, Sekadau – Sekelompok anak muda di Desa Sungai Ayak, Kecamatan Belitang Hilir menunggu waktu berbuka puasa dengan memancing ikan. Hal itu dilakukan tak lain hanya menunggu Adzan Maghrib berkumandang.

“Ya mengisi waktu menunggu berbuka, bagus mancing daripada bengong. Mana tau dapat ikan, bisa juga buat sahur esok hari,” ungkap Idha Tarmizi kepada awak media.

Idha, pria asal Kembayan itu melanjutkan, memang disini tidak seperti di kota-kota, “orang ngabuburit dengan beragam cara. Dulu waktu masih di Jawa Barat semasa menuntut ilmu, kita juga pergi mancing di balong (kolam pemancingan),” ujarnya.

“Nah, disini ada suasana baru dan nyaman kalau mancingnya di tengah Sungai Kapuas yang luas. Perkara dapat atau tidaknya ikan, yang penting hati senang menunggu berbuka puasa,” tutupnya sembari menunjukan beberapa bekal buat hidangan berbuka diatas sampan dan beberapa grup anak-anak muda menuggu waktu berbukan puasa dengan diisi kegiatan memancing ikan. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Launching Pembangunan Ruas Jalan Bongkong – Nanga Dangkan

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapaus Hulu, Fransiskus Diaan me-launching peningkatan ruas jalan Bongkong –…

3 hours ago

Anak Muda Pontianak Kian Aktif Ikuti Sosialisasi Kebijakan Pemerintah

KalbarOnline, Pontianak – Para remaja menghadiri sosialisasi kebijakan pemerintah adalah hal yang unik. Pemandangan itu…

12 hours ago

1.097 Lowongan Kerja Tersedia di Job Fair Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Sebanyak 1.097 lowongan kerja tersedia di Job Fair Kota Pontianak 2024 yang…

12 hours ago

Polisi Bekuk Dua Pelaku Pencurian 8 Unit Laptop di SMPN 03 Sungai Ambawang

KalbarOnline, Kubu Raya - Dua orang spesialis pencuri di SMPN 03 Kecamatan Sungai Ambawang, Kabupaten…

12 hours ago

Sekda Ketapang Hadiri Ritual Adat Meruba di Desa Benua Kerio Hulu Sungai

KalbarOnline, Ketapang - Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo yang juga sebagai Patih Jaga Pati…

12 hours ago

Heryandi Hadiri Rapat Pansus Raperda Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah

KalbarOnline, Ketapang - Asisten Sekda bidang Pemerintahan dan Kesra Pemkab Ketapang, Heryandi menghadiri Rapat Kerja…

12 hours ago