Categories: Sekadau

Warga Keluhkan Pemadaman Listrik PLN

KalbarOnline, Sekadau – Layanan listrik dari PT PLN Ranting Sekadau tak kunjung maksimal. Hingga sekarang masih ditemukan pemadaman aliran listrik di sejumlah tempat.

Seperti yang terjadi di Jalan Sekadau-Sintang (Merdeka Timur daerah Sekadau), kemarin petang. Listrik mati sejak menjelang Maghrib.

Tak pelak, kondisi ini pun dipertanyakan warga.

“Kok padam terus. Memang masalahnya listrik kita ini ndak bisa tuntas-tuntas kah,” ungkap Al, salah seorang warga Jalan Sintang kepada Media awak, Rabu (26/7) malam.

Hingga berita ini diterbitkan, listrik masih belum menyala. Tak diketahui secara pasti apa yang menyebab aliran listrik di Jalan Sintang dan sekitarnya padam.

“Kita ini malam butuh listrik. Tapi kalau malam malah tidak menyala, susah lah,” kesal Al.

Al pun meminta pihak PLN Ranting Sekadau segera melakukan perbaikan jika ada komponen mesin yang rusak. Sebagai pelanggan, ia berharap listrik terus menyala.

“Bagi kita, yang penting ada listrik lah. Apalagi kalau malam, sangat butuh sekali penerangan,” pungkas Al. (b/Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

15 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

15 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

16 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

16 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

16 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

16 hours ago