Categories: Pontianak

Ajak Masyarakat Jadikan Olahraga Sebagai Gaya Hidup, Edi: Pemkot Komitmen Tambah RTH

KalbarOnline, Pontianak – Wakil Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono, terus mengajak masyarakat untuk menjadikan olahraga sebagai gaya hidup. Ia ingin warga Pontianak menjadi warga yang sehat dan tangguh.

“Saya berharap semua sehat dan bergembira dengan mengikuti even yang diselenggarakan Pemkot dan instansi lembaga dan komunitas terkait. Kita ingin warga Pontianak sehat kuat dan tangguh,” ujarnya saat menghadiri rangkaian HUT PMI di Kantor PMI Kota Pontianak, Minggu lalu.

Ia berharap olahraga tidak hanya menunggu disaat even tertentu, tetapi rutinitas yang mesti dilakukan minimal dua kali dalam satu minggu.

Guna menunjang ini pula, Pemkot berkomitmen memperluas area car free day dan membuka ruang terbuka hijau yang nyaman dan aman, serta murah bagi seluruh lapisan masyarakat untuk melakukan ragam aktivitas terutama berolahraga.

“Nanti kita ciptakan beberapaa ruas tambahan untuk car free day dan ruang terbuka hijau. Kita buat sarana rekreasi murah dan nyaman dan menyenangkan,” tandasnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

9 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

11 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

11 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

11 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

11 hours ago