Puluhan Hektar Sawah Terendam Banjir
KalbarOnline, Kapuas Hulu – Beberapa hari ini, curah hujan di Kabupaten Kapuas Hulu dengan intensitas tinggi mengakibatkan air sungai kapuas meluap.
Akibatnya, sejumlah Kecamatan di Kapuas Hulu dilanda banjir.
Belum lagi dengan puluhan bahkan ratusan hektar sawah milik petani terendam banjir. Akibat dari dampak banjir, petani harus menelan kerugian hingga puluhan juta rupiah.
Salah satu petani, Pasha menuturkan, bantuan dan solusi dari Pemerintah sangat diperlukan.
“Karena sawah kami terendam banjir yang membutuhkan bantuan akibat bencana banjir. Kalau soal kerugian puluhan juta rupiah, yang paling utama sudah pasti gagal panen,” ucapnya. (Ishaq)
KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…
KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…
KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…
KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…
KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…
KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…