KalbarOnline, Pontianak – Calon Wakil Gubernur Kalbar Periode 2018-2023, Suryadman Gidot, yang merupakan pasangan Calon Gubernur Kalbar, Karolin, juga menjalani tes pemeriksaan kesehatan di RSUD Soedarso Pontianak, Jumat (12/1) pagi.
Gidot didampingi oleh sejumlah kader partai Demokrat, tim sukses dan simpatisan.
Satu persatu rangkaian tes dilalui oleh Gidot.
Mulai dari pemeriksaan di ruang unit medik sentral, refraksi, audiogram, Orthodonti, THT, Onkologi dan beberapa ruang lainnya.
Pemeriksaan yang dilakukan diantaranya pemeriksaan fisik, laboratorium, jantung, paru-paru, mata, THT dan lainnya. (Fai)
KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…
KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…
KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…
KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…
KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…
KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…