Categories: Nasional

Ini Identitas Rombongan Tersangka DPRD Malang dan Asal Parpolnya

KalbarOnline, Nasional – KPK menetapkan 22 anggota DPRD Kota Malang sebagai tersangka penerima suap. Rombongan wakil rakyat itu menyusul 19 rekannya yang lebih dulu dijerat KPK.

“Penetapan 22 anggota DPRD Kota Malang tersebut merupakan tahap ketiga. Hingga saat ini, dari total 45 anggota DPRD Kota Malang, ada 41 anggota yang ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK,” kata Wakil Ketua KPK, Basaria Pandjaitan di kantornya, Jalan Kuningan Persada, Jakarta Selatan, Senin (3/9).

Demikian dilansir dari Detik News.

Mereka diduga menerima duit dengan kisaran Rp12,5 juta hingga Rp50 juta dari Wali Kota Malang nonaktif, Moch Anton, yang juga telah menjadi tersangka. Duit itu diduga diberikan Anton terkait pengesahan RAPBD-P kota Malang tahun 2015.

Berikut identitas 41 wakil rakyat itu termasuk asal partai politik (parpol):

PDIP

1. M Arief Wicaksono

2. Suprapto

3. Abdul Hakim

4. Tri Yudiani

5. Arief Hermanto

6. Teguh Mulyono

7. Diana Yanti

8. Hadi Susanto

9. Erni Farida

Golkar

10. Bambang Sumarto

11. Rahayu Sugiarti

12. Sukarno

13. Choeroel Anwar

14. Ribut Harianto

PKB

15. Zainuddin

16. Sahrawi

17. Imam Fauzi

18. Abdulrachman

19. Mulyanto

Partai Gerindra

20. Salamet

21. Suparno Hadiwibowo

22. Een Ambarsari

23. Teguh Puji Wahyono

Partai Demokrat

24. Wiwik Hendri Astuti

25. Sulik Lestyowati

26. Hery Subiantono

27. Indra Tjahyono

28. Sony Yudiarto

PKS

29. Imam Ghozali

30. Bambang Triyoso

31. Sugianto

32. Afdhal Fauza

33. Choirul Amri

PAN

34. Mohan Katelu

35. Syaiful Rusdi

36. Harun Prasojo

PPP

37. Asia Iriani

38. Syamsul Fajrih

39. Heri Pudji Utami

Partai Hanura

40. Ya’qud Ananda Gudban

Partai NasDem

41. Mohammad Fadli.

(*/Rock)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

12 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

13 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

14 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

14 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

14 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

14 hours ago