Categories: Nasional

Driver Ojol Tewas Mengenaskan, Penumpang Dicurigai Pelaku

KalbarOnline.com, MEDAN – Seorang driver ojek online (ojol) berinisial R ditemukan tewas mengenaskan di Jalan Rahayu Pasar 12 Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan, Deli Serdang, Sumatera Utara, Minggu (15/3) dini hari.

Korban diduga dibunuh penumpangnya sendiri. Informasi dihimpun, sebelum jenazah korban ini ditemukan, korban membawa dua penumpang dengan tujuan Simpang Jodoh, Kecamatan Percut Sei Tuan.

Informasi tersebut juga dibenarkan Kapolsek Percut Sei Tuan Kompol Aris Wibowo.

“Benar,” katanya saat dikonfirmasi ANTARA, Minggu.

Ditanya mengenai pelaku pembunuhan, Kompol Aris mengatakan bahwa penyidikan terhadap kasus tersebut dilakukan oleh pihak Polrestabes Medan.

“Penyidikan di Polrestabes ya,” ujarnya. (ant/jpnn/fajar)

Redaksi KalbarOnline

Share
Published by
Redaksi KalbarOnline

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

11 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

11 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

12 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

12 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

12 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

12 hours ago