Pemkab Sekadau Terima Bantuan Rapid Test dari KADIN
Ketua kamar dagang dan Industri (KADIN) Sekadau, Teguh Arif Hardianto pada Senin (11/5) 2020
Menyerahan bantuan 200 pcs alat Rapid Test bantuan dari Kadin provinsi Kalbar kepada Pemda Sekadau.
Bantuan alat Rapid tes diterima langsung oleh bupati Sekadau, didampingi wakil bupati Aloysius,dan Sekda Zakaria.
Bantuan alat tersebut bertujuan untuk
pencegahan penyebaran virus covid-19 di kabupaten Sekadau.
Atas bantuan tersebut ketua Kadin kabupaten Sekadau mengucapkan terimakasih kepada Bapak Santyoso selaku ketum kadin provinsi Kalbar, dan terimakasih serta apresiasi juga di sampaikan kepada Bapak Arie Chandra selaku kordinator Gabungan pengusaha Peduli covid 19 serta Bapak Rudy Husmanto selaku pengusaha sukses asal sei ayak kabupaten Sekadau yang kesemuanya telah memberi perhatian kepada kabupaten Sekadau.
Bantuan ini merupakan bantuan ke 3 kalinya dari kadin provovinsi Kalbar kepada Pemda Sekadau, masing-masing ;
1.10 set alat pencuci tangan yang telah Pemda distribusikan,
2. 200 APD Hazmat dan 2000 sarung tangan dan ;
3, 200 alat Rapid test.
Kadin berharap bantuan ini Jangan dilihat dari nilainya, tapi bantuan ini merupakan rasa kepedulian dari Kadin terhadap pencegahan dan pemutusan mata rantai Covid-19 ujar Teguh.
KalbarOnline - Debut solo Irene Red Velvet "Like a Flower" dikabarkan akan dilakukan pada 26…
KalbarOnline, Pontianak - Atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo yang sukses meraih medali emas di…
KalbarOnline - Bulking adalah fase dalam program kebugaran di mana seseorang sengaja meningkatkan asupan kalori…
KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Pemkab Kegapang, Devy Harinda…
KalbarOnline, Ketapang - Kepolisian Resort (Polres) Ketapang siap mengawal pelaksanaan tahapan pilkada serentak, mulai dari…
KalbarOnline, Ketapang - Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Polres Ketapang mengikuti zoom meeting “Launching…