Categories: Sekadau

Aron-Subandrio Apresiasi KPU dan Bawaslu Sekadau

Aron-Subandrio Apresiasi KPU dan Bawaslu Sekadau

KalbarOnline, Sekadau – Usai melaksanakan proses pendaftaran, Aron dan Subandrio mengucapkan terima kasih kepada jajaran KPU dan Bawaslu Kabupaten Sekadau yang telah melaksanakan proses verifikasi terhadap persyaratan pasangan ini.

“Puji Tuhan semuanya berjalan dengan baik dan tadi diterima. Kemungkinan hari Senin, kami akan melakukan tes kesehatan di provinsi,” ungkap Aron.

Paslon ini menggunakan motor trail saat mendaftar ke Kantor KPU Kabupaten Sekadau. Aron mengungkapkan, itu menjadi pesan politik kepada masyarakat bahwa kondisi infrastruktur, di beberapa tempat masih memprihatinkan.

“Seperti yang disampaikan salah satu keinginan kami untuk maju menjadi calon Bupati dan Wakil Bupati Sekadau, kita semua melihat bahwa infrastruktur di daerah kita memang masih memprihatinkan. Itu menjadi keluh kesah masyarakat kepada kami,” tutur Aron.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

6 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

6 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

7 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

7 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

7 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

7 hours ago