Categories: Sekadau

Sutarmidji Tutup MTQ XXVIII Kalbar di Sekadau Secara Virtual

Sutarmidji Tutup MTQ XXVIII Kalbar di Sekadau Secara Virtual

KalbarOnline, Sekadau – Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji secara resmi menutup Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXVIII Kalbar yang dilangsungkan di Kabupaten Sekadau secara virtual, Senin (21/9/2020). Penutupan tersebut dimulai dengan pembacaan doa dan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan mars MTQ.

Sutarmidji dalam sambutannya secara virtual mengucapkan permohonan maaf lantaran tidak bisa hadir secara fisik pada pelaksanaan MTQ XXVIII Kalbar yang dihelat di Bumi Lawang Kuari itu.

“Saya mengucapkan minta maaf kepada Bupati dan Wakil Bupati Sekadau serta seluruh panitia dan peserta karena tidak bisa hadir secara fisik karena banyak kegiatan yang harus saya hadiri,” ujar Midji.

Sementara Ketua Umum panitia MTQ XXVIII Kalbar, Rupinus menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang sudah melaksanakan tugasnya dengan maksimal.

“Kami atas nama Ketua panitia, pemerintah dan masyarakat Kabupaten Sekadau mengucapkan terima kasih kepada seluruh panitia dan seluruh peserta, kerena sudah menjalankan amanat dengan semaksimal mungkin, sehingga pelaksaan MTQ XXVIII tingkat Provinsi Kalbar 2020 ini bisa berjalan dengan lancar,” kata Rupinus dalam sambutannya.

Penutupan MTQ ditutup secara resmi oleh Gubernur Kalbar, Sutarmidji ditandai dengan pemukulan beduk dan penabuhan tar oleh Bupati dan penyerahan hadiah kepada para pemenang lomba MTQ. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

9 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

11 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

11 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

11 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

11 hours ago