KalbarOnline.com – Rapat besar akhir tahun 2020 Jawa Pos Koran dan KalbarOnline.com ditandai dengan dipakainya ruang redaksi baru kemarin (23/12). Newsroom baru Jawa Pos Koran tetap bernuansa simply white, tapi desainnya mengadopsi panggung teater dengan struktur tempat duduk berundak.
Pada jam-jam menuju deadline, para editor dan penata halaman akan ”menyaksikan” semua halaman yang selesai dikerjakan di layar LED lebar sebelum diklik naik cetak. Acara utama tutup tahun diisi dengan paparan Direktur Utama Jawa Pos Koran Leak Kustiyo dan pemotongan tumpeng secara sederhana. Jawa Pos optimistis menyambut 2021. (*)
KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Ketua TP PKK Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari yang juga selaku…
KalbarOnline, Pontianak - Masyarakat Kota Pontianak masih menginginkan Sutarmidji kembali menjadi Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar)…
KalbarOnline - Debut solo Irene Red Velvet "Like a Flower" dikabarkan akan dilakukan pada 26…
KalbarOnline, Pontianak - Atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo yang sukses meraih medali emas di…
KalbarOnline - Bulking adalah fase dalam program kebugaran di mana seseorang sengaja meningkatkan asupan kalori…
KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Pemkab Kegapang, Devy Harinda…