Categories: Kapuas Hulu

Wakil Bupati Kapuas Hulu Ikuti Pra Munas V APKASI

Wakil Bupati Kapuas Hulu Ikuti Pra Munas V APKASI

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat mengikuti Pra Munas V Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) tahun 2021 yang digelar secara virtual melalui video conference di ruang rapat Bupati, Kamis (18/3/2021). Hadir mendampingi Wakil Bupati yaitu Kepala Bappeda, Kepala Dinas Koperasi dan UMKM serta Kepala Bagian Pemerintahan.

Vidcon ini turut diikuti oleh Kemenkeu, Kemenparekraf, jajaran dewan pengurus Apkasi serta seluruh anggota Asosiasi Pemerintah Kabupaten se-Indonesia. Dalam kegiatan Pra Munas Apkasi 2021 ini membahas kebijakan umum dan rencana strategis serta rekomendasi dan program kerja Apkasi 2021.

Selain itu, agenda tersebut membahas Refocusing anggaran di era keterbatasan ekonomi akibat pandemi Covid-19. Program untuk mengantisipasi masalah tersebut dengan refocusing dana pinjaman ke daerah dalam rangka pemulihan ekonomi masa pendemi Covid-19.

Dengan fokus pada penyaluran dana desa, DAK fisik dan non fisik, DAU non fisik. Pemerintah lebih berfokus pada pemulihan di sektor kesehatan, pendidikan dan ekonomi di daerah. (Humaspro SetdaKH/ Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Ini Rincian Dugaan Aliran Uang Korupsi Erry ke Ria Norsan, Termasuk Untuk Membeli Karpet Masjid Agung Al-Falah Mempawah

KalbarOnline, Pontianak - Uang korupsi pembangunan Gedung Balai Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat (BP2TD) di…

3 minutes ago

Momen Bang Didi Temui Pedagang Sembari Belanja Sayur di Pasar Pagi Putussibau

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono menyempatkan…

7 minutes ago

Manfaat Jalan Kaki untuk Kesehatan Fisik dan Mental

KalbarOnline - Jalan kaki merupakan salah satu bentuk aktivitas fisik yang paling sederhana dan mudah…

7 minutes ago

Silaturahmi dengan Paguyuban Jawa Kapuas Hulu, Bang Didi Diminta Perbaiki Infrastruktur

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono diminta…

7 minutes ago

Syarief Abdullah Tegaskan Timses Midji-Didi Tak Level Gunakan Kampanye Hitam

KalbarOnline, Pontianak - Ketua DPW Partai Nasdem Kalimantan Barat sekaligus Ketua Tim Pemenangan Pasangan Midji-Didi,…

9 minutes ago

Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) terus menggalang kolaborasi global demi mendukung upaya pemerintah dalam…

23 minutes ago