Categories: Ketapang

Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203 Terima Vaksin Tahap II

Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203 Terima Vaksin Tahap II

KalbarOnline, Ketapang – Hari ini Ibu-Ibu Pengurus Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203 mulai melaksanakan vaksinasi tahap pertama untuk yang diselenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Ketapang, berlangsung di Pendopo Bupati Jalan KH. Agus Salim, Kecamatan Delta Pawan, Ketapang, Rabu (2/6/2021).

Pada kesempatan itu, Ketua Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203, Ny. Suntara Wisnu Budi Hidayanta mengajak agar seluruh ibu-ibu persit KCK Cabang XLVII, untuk ikuti mensukseskan program vaksinasi.

“Dengan vaksinasi kita sukseskan program pemerintah dalam menekan penyebaran Covid-19,” kata Ketua Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203.

“Diharapkan setelah menerima vaksin, imunitas serta daya tahan tubuh kita bertambah prima dalam menghadapi masa pendemi Covid-19,” ujarnya.

Sementara Dandim 1203/Ktp Letkol Kav Suntara Wisnu Budi Hidayanta mengingatkan kepada seluruh Persit KCK Cabang XLVII Kodim 1203 yang telah divaksin agar tetap disiplin menjalankan protokol Kesehatan.

“Dengan menjalankan 5M Memakai masker, mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, membatasi mobilisas,” pinta Dandim 1203/Ktp. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Debut Solo Irene Red Velvet Begitu Dinantikan, Ternyata Ini Alasannya

KalbarOnline - Debut solo Irene Red Velvet "Like a Flower" dikabarkan akan dilakukan pada 26…

57 minutes ago

Inilah Penampakan Mobil Mewah Veddriq Leonardo, Hadiah dari Oesman Sapta

KalbarOnline, Pontianak - Atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo yang sukses meraih medali emas di…

1 hour ago

Mengenal Bulking dan Cara Menerapkannya untuk Orang Kurus

KalbarOnline - Bulking adalah fase dalam program kebugaran di mana seseorang sengaja meningkatkan asupan kalori…

2 hours ago

Devy Harinda Buka Lomba Senam Kreasi HUT ke-53 Korpri 2024 Kabupaten Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Pemkab Kegapang, Devy Harinda…

2 hours ago

Polres Ketapang Siap Amankan Kelancaran Tahapan Pilkada Serentak 2024

KalbarOnline, Ketapang - Kepolisian Resort (Polres) Ketapang siap mengawal pelaksanaan tahapan pilkada serentak, mulai dari…

2 hours ago

Polres Ketapang Luncurkan Gugus Tugas Polri dan Tanam Jagung Hibrida Bersama Kelompok Tani

KalbarOnline, Ketapang - Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Polres Ketapang mengikuti zoom meeting “Launching…

2 hours ago