Categories: Ketapang

Polres Ketapang Disinfeksi Jalan dan Pasar: Antisipasi Pontensi Penyebaran Covid-19 di Tempat Umum

Polres Ketapang Disinfeksi Jalan dan Pasar: Antisipasi Pontensi Penyebaran Covid-19 di Tempat Umum

KalbarOnline, Ketapang – Dalam upaya memutus penyebaran virus covid-19 di Kabupaten Ketapang, Polres Ketapang melaksanakan penyemprotan cairan disinfektan di jalan raya dan pusat keramaian pasar.

Penyemprotan disinfektan ini dilakukan bersama anggota Brimob Subden Ketapang, serta BPBD Kabupaten Ketapang, Rabu, 28 Juli 2021.

Sebanyak satu tangki water canon kepolisian, satu tangka mobil BPBD yang berisi cairan disinfektan disiapkan untuk menyemprot Jalan Protokol Kota Ketapang dan Pasar Kota Ketapang.

Dalam kegiatan itu Polres Ketapang bersama instansi terkait menargetkan pusat keramaian warga untuk dijadikan obyek penyemprotan. Kapolres Ketapang AKBP Wuryantono melalui Kabag Ops Kompol Aditya menyampaikan bahwa penyemprotan disinfektan ini merupakan salah satu upaya Polres Ketapang dalam memutus penyebaran pandemi covid-19 di Kota Ketapang.

“Iya penyemprotan disinfektan di Jalan Protokol Kota Ketapang dan Pasar Kota Ketapang ini merupakan salah satu upaya kita dalam memutus penyebaran virus covid 19 di tempat keramaian umum, tak haya melalui water canon, personil gabungan juga membawa tanki semprotan mobile untuk menjangkau lokasi pasar dan pertokoan,” kata Kabag Ops.

Ditambahkannya, penyemprotan disinfektan ini akan terus rutin dilaksanakan jajaran Polres Ketapang sebagai langkah untuk mencegah potensi paparan virus covid di tempat keramaian umum.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang 20 November, Berikut Sinopsis Drama China See Her Again

KalbarOnline - Drama thriller terbaru China berjudul See Her Again dibintangi William Chan dan tayang…

1 minute ago

Ria Ricis Tetap Lanjutkan Proses Hukum Kasus Dugaan Pemerasan, Meski Eks Karyawan Sudah Minta Maaf

KalbarOnline - Kasus dugaan pengancaman dan pemerasan yang dilakukan mantan karyawan Ria Ricis kembali disidang…

45 minutes ago

Ini Rincian Dugaan Aliran Uang Korupsi Erry ke Ria Norsan, Termasuk Untuk Membeli Karpet Masjid Agung Al-Falah Mempawah

KalbarOnline, Pontianak - Uang korupsi pembangunan Gedung Balai Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat (BP2TD) di…

1 hour ago

Momen Bang Didi Temui Pedagang Sembari Belanja Sayur di Pasar Pagi Putussibau

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono menyempatkan…

2 hours ago

Manfaat Jalan Kaki untuk Kesehatan Fisik dan Mental

KalbarOnline - Jalan kaki merupakan salah satu bentuk aktivitas fisik yang paling sederhana dan mudah…

2 hours ago

Silaturahmi dengan Paguyuban Jawa Kapuas Hulu, Bang Didi Diminta Perbaiki Infrastruktur

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono diminta…

2 hours ago