Categories: NasionalSport

Sedang Berlangsung, Link Live Streaming Anthony Ginting di Perempat Final Olimpiade Tokyo 2020

Link Live Streaming Anthony Ginting di Perempat Final Olimpiade Tokyo 2020

KalbarOnline.com – Anthony Sinisuka Ginting vs Anders Antonsen pada perempat final tunggal putra Olimpiade Tokyo 2020 menjadi laga yang paling ditunggu. Duel Anthony Sinisuka Ginting vs Anders Antonsen pun bisa disaksikan melalui live streaming.

Ginting menjadi satu-satunya wakil tunggal putra di badminton Olimpiade Tokyo setelah Jonatan Christie kalah di babak 16 besar.

Pertandingan Ginting vs Antonsen pada semifinal Olimpiade Tokyo di Musashino Forest Sports Plaza dijadwalkan berlangsung mulai pukul 10.20 WIB siang ini.

Live streaming Ginting vs Antonsen bisa disaksikan melalui situs Vidio. Sementara siaran langsung pertandingan akan disiarkan langsung oleh Indosiar dan TVRI.

Pertandingan Ginting vs Antonsen dipastikan akan berlangsung menarik. Ginting memiliki keunggulan pertemuan meski secara peringkat dunia kalah dari Antonsen.

Dari tiga pertemuan melawan Antonsen yang berada di posisi tiga dunia, Ginting yang berada di posisi lima dunia selalu meraih kemenangan. Ginting kali terakhir bertemu dengan Antonsen di turnamen Indonesia Masters 2020.

“Saya memang unggul head to head 3-0 tapi saya tetap harus waspada dengan permainan dia. Apalagi kami sudah lama tidak bertemu, pasti akan ada perubahan,” ujar Ginting.

Live streaming Antony Ginting vs Anders Antonsen pada perempat final badminton Olimpiade Tokyo bisa disaksikan dengan mengklik link berikut ini.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kisah ‘Sandwich Generation’ Dirangkai Apik dalam Film Home Sweet Loan

KalbarOnline.com - Fenomena generasi berlapis atau sandwich generation makin sering kita dengarkan. Generasi sandwich atau roti…

8 hours ago

Meta Mulai Menghapus Arsip Instagram, Berikut Cara Memindahkan Data ke Google Drive

KalbarOnline.com - Baru-baru ini, Meta, perusahaan induk dari Instagram mengumumkan perubahan kebijakan terkait pengelolaan arsip…

9 hours ago

Jelang Peringatan HUT TNI ke-79, Kodim Putussibau Gelar Lomba Kreasi Baris Berbaris

KalbarOnline, Putussibau - Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-79, Kodim 1206 Putussibau menggelar Lomba Kreasi…

10 hours ago

Tak Mau Jadi Pengkhianat, 34 Kader Demokrat di 5 Kecamatan Kapuas Hulu Mengundurkan Diri

KalbarOnline, Kapuas Hulu - 34 orang kader Partai Demokrat dari 5 kecamatan menyatakan mundur dari…

10 hours ago

FEB Untan Pontianak Kirim 10 Dosen dan Mahasiswa Ikuti ICDC di Unand Padang

KalbarOnline, Padang - Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB), Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak mengirimkan 5 dosen…

10 hours ago

Harisson Pastikan Program Beasiswa Pelajar SMA Negeri Berjalan Baik

KalbarOnline, Singkawang - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten…

10 hours ago