Categories: Melawi

Satres Narkoba Polres Melawi Ringkus Kurir Narkoba

Satres Narkoba Polres Melawi Ringkus Kurir Narkoba

KalbarOnline, Melawi – Satres Narkoba Polres Melawi meringkus PA alias UJ (27) lantaran kedapatan menjadi kurir narkoba jenis sabu di Kabupaten Melawi.

UJ warga Desa Batu Nanta, Kecamatan Belimbing, Kabupaten Melawi, diamankan pada, Senin (13/9/2021).

Kasatres Narkoba Polres Melawi IPTU Aris Setiawan mengatakan, pelaku diamankan saat berada di depan Puskesmas Nanga Pinoh Desa Tanjung Niaga, Kecamatan Nanga Pinoh.

Lebih lanjut dikatakan, UJ sebagai kurir diamankan beserta barang bukti satu paket sabu seberat 0,39 gram, yang disimpan dalam bungkus rokok Gudang Garam.

Menurut Aris, pihaknya masih terus melakukan penyelidikan pengembangan kasus tersebut.

“Untuk pelaku disangkakan pasal Penyalahgunaan Narkotika Pasal 114 Ayat (1) atau Pasal 112 Ayat (1), Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika,” jelasnya.

boskalbaronline

Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Transisi PAUD Menyenangkan, Windy Bacakan Dongeng hingga Ajak Anak di Pontianak Sarapan Sehat

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Ketua TP PKK Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari yang juga selaku…

35 seconds ago

Sutarmidji Siap Turun Tangan Tata Kawasan Sungai Jawi

KalbarOnline, Pontianak - Masyarakat Kota Pontianak masih menginginkan Sutarmidji kembali menjadi Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar)…

3 minutes ago

Debut Solo Irene Red Velvet Begitu Dinantikan, Ternyata Ini Alasannya

KalbarOnline - Debut solo Irene Red Velvet "Like a Flower" dikabarkan akan dilakukan pada 26…

1 hour ago

Inilah Penampakan Mobil Mewah Veddriq Leonardo, Hadiah dari Oesman Sapta

KalbarOnline, Pontianak - Atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo yang sukses meraih medali emas di…

2 hours ago

Mengenal Bulking dan Cara Menerapkannya untuk Orang Kurus

KalbarOnline - Bulking adalah fase dalam program kebugaran di mana seseorang sengaja meningkatkan asupan kalori…

2 hours ago

Devy Harinda Buka Lomba Senam Kreasi HUT ke-53 Korpri 2024 Kabupaten Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda Bidang Administrasi Umum Pemkab Kegapang, Devy Harinda…

2 hours ago