Categories: Kapuas Hulu

Bupati Sis Sebut Pencegahan Lebih Fundamental Dalam Berantas Korupsi

Bupati Sis Sebut Pencegahan Lebih Fundamental Dalam Berantas Korupsi

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan menghadiri Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia Tahun 2021 secara virtual, Kamis pagi (9/12/2021) dari ruang rapat Bupati.

Kegiatan yang dipusatkan di Gedung Juang KPK, mengusung tema “Satu Padu Bangun Budaya Anti Korupsi”.

Dalam peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia, Bupati Kapuas Hulu yang kerap disapa Bang Sis sepakat dengan yang disampaikan Presiden Joko Widodo bahwa pemberantasan korupsi tidak boleh terus-terusan identik dengan penangkapan. Pemberantasan korupsi harus mengobati akar masalah.

“Pencegahan merupakan langkah yang lebih fundamental, kalau korupsi berhasil kita cegah, maka kepentingan rakyat terselamatkan,” kata Bupati.

Pada kesempatan yang sama, Bupati Sis menambahkan, dukungan masyarakat dalam pemberantasan korupsi harus dimanfaatkan.

“Artinya penanaman budaya anti korupsi sejak dini merupakan bagian penting dari pemberantasan korupsi. Membangun kesadaran diri adalah kunci mental anti korupsi,” tegasnya.

boskalbaronline

Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

14 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

15 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

16 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

16 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

16 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

16 hours ago