Categories: HeadlinesPontianak

Agus Sugianto Soroti Penjualan Minol Golongan B dan C Ilegal di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Wakil Ketua Komisi III DPRD Kota Pontianak Agus Sugianto meminta Pemkot menindak para pelaku usaha yang diketahui menjual minol (Minuman Beralkohol) golongan B dan C tanpa ijin.

Menurutnya hal tersebut diketahui setelah pihaknya melakukan peninjauan di lapangan di sejumlah lokasi di kota Pontianak.

“Kami minta instansi terkait jangan tutup mata akan hal ini, sebab pada praktik di lapanganya banyak tempat hiburan malam seperti karoke maupun cafe yang menjual minol golongan B dan C,” kata Agus, Senin, 25 April 2022.

Legislator Partai Nasdem meminta Pemerintah Kota Pontianak melalui instansi terkait agar dapat menertibkan dan sidak bagi para pelaku usaha yang menjual minol di tempat usahanya.

“Kami mengharapkan pemkot dapat mengawasi dengan ketat peredaran minol di Kota pontianak. Kami ingin tidak ada satupun tempat usahapun yang luput dari pengawasan,” tegas Agus.

Agus mengharapkan tidak ada praktek penjulan minuman beralkohol di Kota Pontianak secara illegal. Selain melanggar Perda, menurut Agus hal itu juga akan memberikan dampak yang negatif bagi masyarakat.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

8 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

10 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

10 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

10 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

10 hours ago