Categories: HeadlinesPontianak

Daerah Dituntut Tingkatkan Pendapatan, Wujudkan Kemandirian Fiskal

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah daerah dituntut untuk terus meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) dan pajak daerah. Dengan demikian maka daerah tidak akan bergantung pada anggaran pendapatan belanja negara (APBN). Sehingga daerah mampu menuju kemandirian fiskal.

“itu arahan Presiden dalam Musrenbang Nasional,” kata Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji usai menghadiri Musrenbang Nasional secara virtual dari ruang Data Analytic Room, Kamis, 28 April 2022.

Selain pendapatan, Presiden kata Sutarmidji, juga berpesan agar setiap perencanaan dalam pembangunan harus matang.

“Supaya hasilnya juga sesuai untuk mencapai tujuan,” kata Sutarmidji.

Kemudian lanjut Sutarmidji, Presiden memprediksi, tahun depan defisit anggaran keuangan negara maksimal hanya mencapai sebesar 3 persen.

“Transfer daerah tergantung pada kemampuan keuangan negara,” kata Sutarmidji.

Karena itu Sutarmidji berharap Pemerintah Daerah di Kalbar betul-betul merencanakan pembangunan dengan baik.

“Supaya efektif dan sektor pendapatan daerah yang harus ditingkatkan, dan bisa berinovasi dalam segala hal. Tujuan akhirnya memang idealnya kemandirian dari sisi fiskal daerah itu,” pungkas Sutarmidji.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

11 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

12 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

13 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

13 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

13 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

13 hours ago