Categories: HeadlinesPontianak

Gubernur Sutarmidji Tunaikan Salat Id di Mujahidin

KalbarOnline, Pontianak – Gema takbir membahana saat dikumandangkan jamaah Salat Id 1443 Hijriah di Halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak, Senin, 2 Mei 2022.

Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji dan Sekda Kalbar Harisson duduk di saf depan berbaur bersama ribuan jamaah Salat Id.

“Alhamdulillah kita masih diberikan kesempatan melaksanakan Salat Id yang beberapa tahun ini dibatasi. Mudah-mudahan di tahun-tahun mendatang tidak ada lagi pembatasan,” kata Gubernur Sutarmidji saat memberikan sambutan.

“Mudah-mudahan kita dipertemukan dengan bulan suci Ramadan yang akan datang,” pungkasnya.

Bertindak sebagai khatib, DR Muhammad Yusuf Hidayat dan Imam, Ustadz Sumardi.

boskalbaronline

Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Ria Ricis Tetap Lanjutkan Proses Hukum Kasus Dugaan Pemerasan, Meski Eks Karyawan Sudah Minta Maaf

KalbarOnline - Kasus dugaan pengancaman dan pemerasan yang dilakukan mantan karyawan Ria Ricis kembali disidang…

26 minutes ago

Ini Rincian Dugaan Aliran Uang Korupsi Erry ke Ria Norsan, Termasuk Untuk Membeli Karpet Masjid Agung Al-Falah Mempawah

KalbarOnline, Pontianak - Uang korupsi pembangunan Gedung Balai Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat (BP2TD) di…

1 hour ago

Momen Bang Didi Temui Pedagang Sembari Belanja Sayur di Pasar Pagi Putussibau

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono menyempatkan…

1 hour ago

Manfaat Jalan Kaki untuk Kesehatan Fisik dan Mental

KalbarOnline - Jalan kaki merupakan salah satu bentuk aktivitas fisik yang paling sederhana dan mudah…

1 hour ago

Silaturahmi dengan Paguyuban Jawa Kapuas Hulu, Bang Didi Diminta Perbaiki Infrastruktur

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Calon Wakil Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 1, Didi Haryono diminta…

1 hour ago

Syarief Abdullah Tegaskan Timses Midji-Didi Tak Level Gunakan Kampanye Hitam

KalbarOnline, Pontianak - Ketua DPW Partai Nasdem Kalimantan Barat sekaligus Ketua Tim Pemenangan Pasangan Midji-Didi,…

1 hour ago