KalbarOnline, Kapuas Hulu – Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyu Hidayat, memimpin rapat koordinasi mengenai persiapan keberangkatan calon haji asal Kabupaten Kapuas Hulu menuju tanah suci Mekkah, Kamis (09/06/2022).
Dalam sambutannya, Wahyudi Hidayat meminta agar keberangkatan para calon jemaah ini dapat dipersiapkan dengan matang dengan terus melakukan koordinasi secara baik. Hal itu penting, guna meminimalisir permasalahan atau kendala yang mungkin terjadi selama ibadah berlangsung.
“Agar para calon haji tidak menemukan masalah ketika rombongan haji berangkat maupun kembali lagi nantinya, intinya kita harus saling koordinasi ketika mendapatkan masalah,” pesannya. (Ishaq)
KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…
KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…
KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…
KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…
KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…
KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…