Kadis Kesehatan Kalbar Laksanakan Kunjungan Kerja ke Dinas Kesehatan Mempawah

KalbarOnline, Mempawah – Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat, Hary Agung Tjahyadi melaksanakan kunjungan kerja ke Dinas Kesehatan Kabupaten Mempawah, Jumat (15/07/2022). Dalam kunjungannya itu, Hary didampingi Sub Koordinator Surveilans dan Imunisasi, Anton Suprayogi.

Kedatangan Kadis Kesehatan Kalbar disambut langsung oleh Kepala Bidang P2 Dinas Kesehatan Kabupaten Mempawah, Kepala Bidang Yankes RSUD Dr. Rubini serta kepala puskesmas se-Kabupaten Mempawah.

Dalam kunjungan tersebut, diadakan pertemuan dalam rangka diskusi, sharing serta memonitoring perkembangan kasus Covid 19, dan program Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) yang telah dijalankan.

Selain itu, dalam pertemuan tersebut juga membahas terkait pengawasan terhadap beberapa kasus penyakit menular yang berpotensi wabah serta kesiapan Fasyankes Mempawah dalam menghadapi kondisi tersebut. (Jau)

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

12 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

13 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

14 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

14 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

14 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

14 hours ago