Categories: Kapuas Hulu

Diduga Selip, Sebabkan Truk Melintang di Bukit Biru

KalbarOnline, Putussibau – Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Perhubungan Kapuas Hulu, Rudi Hartono mengatakan, insiden truk yang melintang di area Bukit Biru, Jalan Lintas Selatan, Desa Belikai, Kecamatan Seberuang, Kabupaten Kapuas Hulu, Jumat (05/08/2022) subuh, diduga akibat selip atau tergelincir saat hendak menanjak.

“Pada saat mau naik Bukit Biru, truk mengalami selip (tergelincir) karena jalan licin, akibat curah hujan tinggi, akhirnya truk mundur dan melintangi jalan,” ucap Rudi kepada awak media, Jumat siang.

Rudi menjelaskan, bahwa truk tersebut diketahui berasal dari Kota Pontianak–dengan membawa besi batangan–hendak menuju Kota Putussibau, Kabupaten Kapuas Hulu.

“Kalau untuk macet kendaran berapa kilometer kita belum ada informasi yang valid, yang pasti kendaraan sudah tidak bisa lewat dari subuh sampai saat ini,” ujarnya.

Namun begitu, Rudi memastikan, kalau pihaknya sudah berkoordinasi dengan Polres Kapuas Hulu untuk membawa alat berat dan mengevakuasi truk trailer tersebut.

“Kami sudah koordinasi dengan Polres dan alat berat sudah meluncur ke lokasi, mungkin sekitar 1 jam tiba di lokasi,” tandasnya. (Jau)

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

6 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

6 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

7 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

7 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

7 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

7 hours ago