KalbarOnline, Kapuas Hulu – Juru bicara Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) DPRD Kabupaten Kapuas Hulu, Joni Kamiso menyoroti kelanjutan pembangunan ruas jalan Manday – Embaloh Hilir.
Menurut Joni Kamiso, bahwa satu satunya Kecamatan di Kapuas Hulu yang belum terakses jalan untuk menuju ke ibu kota kabupaten Putussibau, yakni Embaloh Hilir.
Hal itu disampaikan Joni dalam rapat paripurna antara pemerintah daerah bersama DPRD Kabupaten Kapuas Hulu dengan agenda Penyampaian Akhir Pendapat Fraksi tentang RAPBD Tahun Anggaran 2023 Menjadi APBD Tahun Anggaran 2023 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kapuas Hulu, Selasa (29/11/2022).
Joni Kamiso berharap kepada Bupati Kapuas Hulu untuk dapat merealisasikan pembangunan ruas jalan Manday – Embaloh Hilir pada tahun anggaran 2023 sesuai dengan visi-misi “Kapuas Hulu Hebat”. (Ishaq)
KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten Ketapang melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) baru…
KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang yang diwakili Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra, Heryandi menghadiri…
KalbarOnline, Pontianak - Usai melakukan orasi di depan Markas Polda Kalbar di Jalan Ahmad Yani,…
KalbarOnline, Pontianak - Setelah Didi Haryono dan Partai Golkar, kini giliran jajaran Polda Kalbar yang merasa…
KalbarOnline, Pontianak - Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kalimantan Barat melakukan aksi demonstrasi…
KalbarOnline - Laptop ASUS Zenbook S 14 OLED hadir dengan membawa pengalaman audio visual yang…