Categories: Ketapang

Sekda Ketapang Jadi Inspektur Apel Kesiapan Penanggulangan Karhutla di Lapangan PT KAL

Sekda juga berharap apa yang dilakukan PT KAL ini dapat menjadi role model dan diterapkan untuk perusahaan-perusahaan lain.

“Jika semua perusahaan telah siap melakukan berbagai langkah pencegahan, penanggulangan, persiapan peralatan dan personil maka tentu penanganan karhutla menjadi bisa semakin ringan ditanggulangi bersama,” pungkas beliau.

Selanjutnya, usai melaksanakan apel bersama, tim karhutla PT KAL, dengan peralatan yang lengkap mensimulasikan cara cepat dan tepat dalam menangani karhutla.

Turut hadir dalam kegiatan ini Kapolres Ketapang, Dandim 1203 Ketapang, Danlanal Ketapang, Manggala Agni, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Satpol PP, camat, danramil, kapolsek, Ketua DAD MHU, para Kepala Desa, para perwakilan dinas/instansi dan pihak PT KAL serta undangan lainnya. (Adi LC)

Page: 1 2 3

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

18 hours ago

Tongkang Bermuatan Ratusan Ton Buah Sawit Tenggelam di Perairan Kendawangan

KalbarOnline, Ketapang - Sebuah tongkang bermuatan 100 ton buah kelapa sawit tenggelam di Perairan Bagan…

18 hours ago

RSUD Soedarso Gelar “Kalimantan Hospital Exhibition Tahun 2024”, Hadirkan Alat Kesehatan Hingga Cek Kesehatan Gratis

KalbarOnline, Pontianak - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-48 tahun, Rumah Sakit Umum…

19 hours ago

Menteri Pertanian Optimis Kalbar Bisa Jadi Eksportir Terdepan Kalahkan Vietnam dan India

KalbarOnline, Pontianak - Menteri Pertanian RI, Andi Amran Sulaiman optimis, pada tahun 2025 Kalimantan Barat…

19 hours ago

Sutarmidji Sampaikan Pentingnya Pendidikan: Kalau Tidak Sekolah Tidak Mungkin Saya Jadi Gubernur

KalbarOnline, Kubu Raya - Calon Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) nomor urut 1, Sutarmidji menyampaikan soal…

19 hours ago

4 Musisi Korea Selatan Tampil Coachella 2025, Ada Jennie dan Lisa BLACKPINK

KalbarOnline - Empat musisi asal Korea Selatan dipastikan ikut meramaikan festival musik terbesar di Amerika…

22 hours ago