Categories: Kapuas HuluNasional

Ustadz Abdul Somad Sampaikan Pesan Persatuan dan Kebhinekaan ke Masyarakat Kapuas Hulu

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Ustad kondang Abdul Somad atau yang dikenal dengan UAS menekankan arti pentingnya menjaga persatuan dan kebhinekaan.

Menurut UAS, kendati Indonesia terpisah oleh pulau-pulau namun tetap bersatu dalam satu negara. Secara geografis, Indonesia berbeda dengan Eropa dan Afrika yang memiliki satu daratan terbagi beberapa negara.

“Saya rasa kita di Indonesia tidak perlu diajarkan negara luar tentang persatuan,” ungkap UAS pada ramah tamah di Rumah Jabatan Dinas Wakil Bupati Kabupaten Kapuas Hulu, Minggu (05/03/2023).

Terdapat beberapa pesan yang disampaikan UAS dalam kesempatan itu. Salah satunya ia mengatakan, Allah SWT telah mengajarkan umatnya agar tidak berlaku zalim antar sesama, karena zalim bakal membawa kegelapan.

“Hal yang perlu dipikirkan bagaimana dan membantu fakir miskin dan lainya yang membutuhkan,” ungkapnya.

“Saya mau kedatangan saya disini menjadi kebaikan. Saya doakan Kapuas Hulu mendapatkan keberkahan dari Allah SWT,” ujarnya. (Ishaq)

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

41 minutes ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

1 hour ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

2 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

2 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

2 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

2 hours ago