Categories: Headlines

Menteri AHY Serahkan Piala Bergilir Kompetisi Proliga 2024

KalbarOnline.com, Jakarta – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang juga sekaligus Pembina Tim Voli Jakarta LavAni menyerahkan Piala Bergilir Jakarta LavAni kepada Imam Sudjarwo selaku Ketua Umum Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI).

Piala ini diserahkan Menteri AHY mengingat Jakarta LavAni merupakan juara bertahan dua kali berturut-turut.

Prosesi tersebut berlangsung pada pembukaan kompetisi olahraga voli, PLN Proliga 2024 yang berlangsung di GOR Amongrogo, Yogyakarta pada Kamis (25/04/2024).

Mengawali acara, Menteri AHY membuka kompetisi dengan menekan tombol sirene sebagai tanda pertandingan pertama dimulai.

Dalam kesempatan ini, Menteri AHY juga menyaksikan pertandingan pertama yang menyuguhkan persaingan antara Jakarta LavAni dengan tim pendatang baru, Jakarta Garuda Jaya.

Hadir dalam kesempatan ini, Presiden ke-6 Republik Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono; sejumlah Pejabat Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama Kementerian ATR/BPN; serta sejumlah Kepala Kantor Wilayah BPN Provinsi. (KO)

Dwi Wahyudi

Seorang Blogger yang sampai saat ini masih terus belajar untuk selalu berkreasi. Eksistensi adalah kata kunci, update tulisan menunjukkan jati diri. Tetap semangat untuk selalu berbagi.

Share
Published by
Dwi Wahyudi

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

3 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

5 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

5 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

5 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

5 hours ago