KalbarOnline, Putussibau – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kapuas Hulu baru saja menggelar rapat pleno terbuka penetapan Anggota DPRD Kapuas Hulu terpilih hasil pemilu tahun 2024, di Aula Forum Komunikasi Umat Beragama Kabupaten Kapuas Hulu.
Rapat itu dipimpin oleh Ketua KPU Kapuas Hulu, Mohd Yusuf didampingi para komisioner, dan dihadiri oleh jajaran bawaslu, TNI, Polri, gakkumdu, para ketua dan sekretaris partai politik.
Catatan KalbarOnline, jumlah kursi yang diperebutkan di DPRD Kabupaten Kapuas Hulu berjumlah 30 kursi.
Dari 30 kursi tersebut, terdapat 19 wajah baru yang berhasil terpilih dan menjadi Anggota DPRD periode 2024 – 2029. Sementara 11 orang merupakan wajah lama. (Haq)
KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…
KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…
KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…
KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…
KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…
KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…