33 Anggota Polres Kapuas Hulu Naik Pangkat

KalbarOnline, Putussibau – Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan memimpin upacara kenaikan pangkat 33 anggotanya per periode 1 Juli 2024 di lapangan Mapolres Kapuas Hulu, Rabu (03/07/2024).

Dalam sambutannya, AKBP Hendrawan menyampaikan, bahwa kenaikan pangkat merupakan salah satu bentuk penghargaan atas dedikasi dan kinerja dalam menjalankan tugas yang didapat oleh personil Polres Kapuas Hulu melalui berbagai prosedur dan penilaian yang baik.

“Selamat kepada 33 personil yang telah mendapatkan kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi, semoga ini menjadi motivasi untuk meningkatkan kinerja dan profesionalisme dalam menjalankan tugas,” ucapnya. Dalam acara ini turut hadir jajaran pejabat utama Polres Kapuas Hulu.

Lebih lanjut kapolres juga berpesan kepada para personel yang sudah naik pangkat agar dapat bekerja lebih baik dan disiplin dalam melaksanakan tugas sebagai anggota Polri untuk memberikan pelayanan, pengayoman dan perlindungan kepada masyarakat. (Haq)

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Masjid Sunan Giri di Gresik Akhirnya Punya Sertifikat

KalbarOnline, Gresik - Para pengurus Masjid Ainul Yaqin Sunan Giri di Gresik, Jawa Timur, kini…

3 hours ago

Menteri AHY Jelaskan Peran Kementerian ATR/BPN dalam Ketahanan Pangan dan Memberantas Kemiskinan

KalbarOnline, Jakarta - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono…

3 hours ago

Asisten I Setda Pimpin Rakor Kedatangan Jemaah Haji Kabupaten Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda bidang Pemerintahan dan Kesra (Asisten I) Pemkab…

9 hours ago

Viral Aksi Penculikan Anjing di Pontianak Terekam CCTV

KalbarOnline, Pontianak – Penculikan anjing kembali terjadi di Pontianak. Kali ini terjadi di Jalan Suprapto.…

9 hours ago

Danramil Suhaid Dampingi Camat Suhaid Laksanakan Kunjungan Kerja di Posbindu Desa Mensusai 

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Sebagai bentuk rasa kepedulian terhadap kesehatan warga di wilayah binaannya, Danramil…

9 hours ago

Lavndear, Band Asal Pontianak Akan Tampil di Festival Musik Pestapora 2024

KalbarOnline, Pontianak – Festival musik Pestapora mengumumkan ratusan penampil yang akan mengisi acara di tahun…

9 hours ago