Dandim Putussibau Minta Prajurit Netral di Pilkada dan Hindari Judi Online

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Komandan Kodim 1206/Putussibau, Letkol Inf Nasli memberikan penegasan serta penekanan kepada para prajurit dan PNS Kodim 1206/Putussibau tentang netralitas TNI pada pemilihan kepala daerah (pilkada) 2024 serta menghindari permainan judi online.

“TNI, khususnya prajurit Kodim 1206/Putussibau harus menjaga netralitas dan tidak terlibat dalam politik praktis,” tegasnya.

Dandim menyatakan pentingnya prajurit TNI dalam menjaga keamanan selama proses pilkada. Prajurit harus bersikap profesional dan netral dalam menjalankan tugas-tugas keamanan selama masa pilkada, sehingga proses demokrasi dapat berjalan dengan lancar dan aman.

“Kepada seluruh prajurit agar meningkatkan nilai-nilai agama, menghindari perbuatan tercela yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga maupun satuan hal yang perlu diwaspadai, seperti permainan judi online yang saat ini sudah merebak di kalangan masyarakat sampai kepada anak-anak di bawah umur,” tegas  Dandim Letkol Inf Nasli. (Haq)

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Bupati Fransiskus Kukuhkan Gelar Karya Guru Penggerak Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau -  Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan mengukuhkan gelar karya kepada 39 guru penggerak…

4 hours ago

Bupati Kapuas Hulu Resmikan Asrama Santo Yusuf Paroki Penampakan Tuhan Sayut

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan meresmikan Asrama Santo Yusuf Paroki Penampakan Tuhan…

4 hours ago

Bang Midji Ngopi Sore dengan Tokoh Masyarakat Sintang di Pasar Masuka

KalbarOnline, Sintang - Bakal calon Gubernur Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Sutarmidji mengisi waktu sore dengan…

5 hours ago

Bupati Ketapang Jadi Inspektur Upacara Militer Tugu Juang Tumbang Titi

KalbarOnline, Ketapang - Memasuki hari ke-3 rangkaian Napak Tilas 2024, Bupati Ketapang, Martin Rantan menjadi…

6 hours ago

Pasien Kanker Asal Sambas Senang Layanan Radioterapi RSUD Soedarso Mulai Beroperasi

KalbarOnline, Pontianak - Uray Hidayati, seorang ibu pengidap kanker asal Selakau, Kabupaten Sambas, mengaku senang…

6 hours ago

Berkinerja Baik Turunkan Angka Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Kalbar Raih Penghargaan Insentif Fiskal

KalbarOnline, Jakarta - Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat kembali memperoleh penghargaan atas kinerjanya. Kali ini penghargaan…

6 hours ago