Jeongnyeon: The Star Is Born Hadirkan Nuansa Baru Drama Korea dengan Genre Berbeda

KalbarOnline – Drama Jeongnyeon: The Star Is Born telah memasuki episode keenam dari total dua belas episode.

Kehadiran Jeongnyeon: The Star Is Born memberikan nuansa baru di industri drama Korea dengan membawa sisi musikal di dalamnya.

Oleh sebab itu, para pemain Jeongnyeon: The Star Is Born dituntut tidak hanya bisa berakting, tetapi juga harus mampu bernyanyi dan menari.

Drama yang dibintangi Kim Tae Ri ini memiliki kelebihan lain, selain menonjolkan sisi seni opera tradisional Korea. Para aktor bermain dalam seni opera yang ada alur ceritanya juga.

Drama yang dibalut dengan kostum, tarian dan nyanyian tradisional Korea yang berkualitas itu, disutradarai oleh Jung Ji In.

Jeongnyeon: The Star Is Born akhirnya menjadi Best Drama dan Best Video Graphics di 49th Korean Broadcasting Awards pada 2022.

Penonton dimanjakan dengan kualitas vokal dari para aktris di episode keenam Jeongnyeon: The Star Is Born.

Ada hal yang mengejutkan, yakni Kim Tae Ri, Shin Ye Eun, Jung Eun Chae, Kim Yoon Hye dan Woo Da Bi mampu mengeluarkan suara indah mereka dengan nada lagu Pansori, yakni genre musik tradisional Korea yang memiliki cengkok nada khas layaknya musik dangdut di Indonesia. (*)

Shella Rimang

Share
Published by
Shella Rimang

Recent Posts

Fitur Verifikasi Link Langsung ke Google, Salah Satu Cara WhatsApp Perkuat Keamanan

KalbarOnline – Saat ini, WhatsApp terus berinovasi melindungi pengguna dengan berbagai fitur keamanan. Mereka sedang mengembangkan…

1 hour ago

Harisson Ingatkan Petani dan Perusahaan Soal Aturan Bakar Lahan: Jangan Main-main dengan Karhutla

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson tegas mengingatkan perusahaan di Kalbar untuk tidak…

2 hours ago

Bank Kalbar Dukung Opsen Untuk Tingkatkan PAD Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Bank Kalbar siap mendukung kebijakan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat terkait sinergi pemungutan…

2 hours ago

Marhali Serukan Warga Teluk Batang Gas Pol Menangkan Norsan-Krisantus

KalbarOnline, KKU - Kampanye dialogis calon Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 2, Ria Norsan di…

2 hours ago

Rasakan Sentuhan Pembangunan Era Sutarmidji, Cabup Aron Ajak Masyarakat Sekadau Menangkan Midji-Didi

KalbarOnline, Sekadau - Calon Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) nomor urut 1, Sutarmidji melakukan silaturahmi dengan…

2 hours ago

Norsan Bakal Tuntaskan Perbaikan Jalan Teluk Batang – Sukadana dalam Dua Tahun

KalbarOnline, KKU - Calon Gubernur Kalimantan Barat nomor urut 2, Ria Norsan menggelar safari politik…

3 hours ago