Satu CJH Asal Kabupaten Kubu Raya Batal ke Tanah Suci, Ini Alasannya

KalbarOnline, Pontianak – Seorang Calon Jemaah Haji (CJH) berinisial IK, asal Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) dipastikan gagal berangkat ke tanah suci Mekkah.

Perempuan berusia 59 tahun itu dinyatakan tidak laik terbang oleh otoritas Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Batam lantaran mengalami gagal ginjal kronik dan harus segera dilakukan hemodialisa.

Sekretaris Daerah Provinsi Kalbar yang juga Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji Daerah (PPIHD) Provinsi Kalbar, Harisson membenarkan kabar tersebut. Dirinya menyatakan, bahwa setelah dinyatakan tidak laik melanjutkan perjalanan ke tanah suci Mekkah, yang bersangkutan langsung dipulangkan ke daerah asalnya di Kubu Raya.

“Setelah mendapatkan pemeriksaan kesehatan oleh Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Batam, yang bersangkutan dinyatakan tidak istitha’ah (sehat),” jelas Harisson, Senin (19/06/2023).

Lebih lanjut Harisson menyampaikan, bahwa kepulangan IK ke kampung halaman difasilitasi oleh PPIHD Kalbar.

“Hari ini (IK) sudah tiba kembali di Pontianak,” pungkasnya. (Jau)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

adminkalbaronline

Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Tayang Hari Ini di Bioskop, Berikut Sinopsis Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu

KalbarOnline - Film Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu tayang di bioskop Indonesia mulai Kamis, 21…

12 hours ago

Pergoki Rumah Berantakan dan Kotor, Nana Mirdad Trauma Punya ART

KalbarOnline - Baru-baru ini, Nana Mirdad curhat lewat akun Instagram pribadinya soal pengalaman tidak menyenangkan…

12 hours ago

Pj Gubernur Harisson Minta Rumah Sakit Daerah di Kalbar Berikan Layanan Prima Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan peralatan medis di Kalimantan Barat, Pemerintah Provinsi…

13 hours ago

Mentan Andi Amran Sulaiman Dorong Kalbar Jadi Lumbung Pangan Nasional

KalbarOnline, Sambas - Dalam rangka optimalisasi lahan (oplah) pertanian di Kalimantan Barat, Menteri Pertanian RI,…

13 hours ago

Anggota DPRD Ketapang Rion Sardi Serap Aspirasi Masyarakat di Tepian Sungai Pawan

KalbarOnline, Ketapang - Anggota DPRD Kabupaten Ketapang dari Fraksi Partai Demokrat, Rion Sardi melakukan reses…

13 hours ago

Tangani Ruas Jalan Pelang – Sungai Kepuluk, Dinas PUPR Ketapang Bakal Siagakan TRC

KalbarOnline, Ketapang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ketapang bakal membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menangani…

13 hours ago