Kedatangan Fransiskus Diaan dan Sukardi di Bandara Pangsuma Putussibau Disambut Antusias Berbagai Kalangan

KALBARONLINE.com – Kedatangan  Bupati dan Wakil Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan-Sukardi beserta istri disambut antusias oleh berbagai kalangan di Bandara Pangsuma Putussibau, Kamis (06/03/2025)

Bupati dan Wakil Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan-Sukardi beserta istri  tiba di Bandara Pangsuma Putussibau. (Foto: Ishaq)

Terlihat hadir dalam penyambutan itu Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini beserta forkopimda, Ketua DPRD Kapuas Hulu, Yanto, Wakil Ketua DPRD Abdul Hamid, para kepala OPD, ketua partai politik pengusung, relawan, simpatisan dan masyarakat umum.

PelantikanKepalaDaerah2025
Bupati dan Wakil Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan-Sukardi beserta istri  tiba di Bandara Pangsuma Putussibau. (Foto: Ishaq)

Kedatangan Bupati dan Wakil Bupati Fransiskus Diaan-Sukardi beserta istri di Bandara Pangsuma Putussibau ini disambut dengan prosesi adat Melayu dan adat Dayak. (Haq)

Comment