Sutarmidji Berbagi Pengalaman Tata Kelola Pemerintahan Kepada Peserta Diklatpim Kalbar

KalbarOnline, Pontianak – Puluhan peserta Diklatpim Tk III Angkatan XI dan XII Prov Kalbar menimba ilmu di Pemerintahan Kota Pontianak.

Ketua rombongan, Hamka mengatakan alasan para peserta Diklatpim ini diarahkan ke Pemkot Pontianak, sebab selama ini Pemkot telah mendapat banyak penghargaan.

IKLANSUMPAHPEMUDA

“Kita datang di Pemkot Pontianak karena kita ingin menimba ilmu terhadap inovasi-inovasi yang dilakukan Wali Kota Pontianak, Sutarmidji,” tutur Hamka dalam memberikan sambutan pembukaan kegiatan Diklatpim di Ruang Rapat Wali Kota lantai 3 Kantor Wali kota Pontianak, Senin (8/5) lalu.

Baca Juga :  Radio Masih Efektif Dalam Penyampaian Informasi

Dalam kesempatan tersebut, Wali Kota Pontianak, Sutarmidji berkesempatan secara langsung menjadi narasumber dan membagikan sejumlah pengalamannya dalam tata kelola pemerintahan. (Fai)

Comment